Tata Bukan Rekomendasi Messi

Sementara itu, pasca ditinggalkan Tata, otomatis kursi kepelatihan di Newell"s kosong. Nah, kemarin (25/7) WIB, Newell"s resmi menunjuk pelatih anyar yang menggantikan posisi Tata. Mantan asisten pelatih Newell"s, Alfredo Berti kini yang didapuk menghuni kursi panas kepelatihan Newell"s.
Berti langsung menyiapkan timnya untuk tampil di Primera Apertura Argentina yang dimulai 2 Agustus mendatang. "Ini tantangan yang sangat berat," ungkapnya. Musim depan, Newell"s mendapatkan suntikan amunisi anyar, David Trezeguet dan Damian Manso.
Sekalipun mendapat tambahan amunisi, Berti menyiratkan tidak akan mengganti dasar permainan Newell"s seperti saat masih dipegang Tata. "Sistem ini sudah ada sejak satu setengah tahun yang lalu. Sejauh ini, saya menyukai taktik itu. Dan tim ini tidak harus berubah," jelas Berti. (ren/bas)
LIONEL Messi menjadi sosok yang paling gerah dengan pemberitaan soal penunjukkan Gerardo "Tata" Martinez sebagai arsitek anyar Barcelona.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs