Tata KTI Cari Figur Capres Baru
Jumat, 07 November 2008 – 11:54 WIB
JAKARTA—Sejumlah nama calon presiden (Capres) yang diusung oleh beberapa partai politik (Parpol) kini sudah mulai muncul ke permukaan. Namun di balik itu, rupanya beberapa organisasi kemasyarakatan (Ormas) juga tak ketinggalan untuk menggalang dukungan guna mencari capres-capres alternatif. Rangkaian kegiatan telah dilaksanakan oleh Tata KTI untuk menjaring aspirasi akan nominasi capres-capres tersebut, diantaranya melalui seminar, diskusi dan halal bi halal.
Gerakan Solidaritas Pembangunan Kawasan Timur Indonesia (Tata KTI) misalnya. Sejumlah tokoh nasional asal KTI, justru jauh-jauh hari juga sudah melemparkan beberapa nama terkait dengan figur yang layak untuk berkompetisi dalam pemilihan presiden (Pilpres) tahun 2009 mendatang.
Setidaknya, Tata KTI telah mengantongi beberapa nama sebagai capres baik dari Wilayah KTI dan Kawasan Barat Indonesia (KBI), diantaranya Fadel Muhammad, Din Syamsuddin, Ryas Rasyid, Andi Mattalatta, Adhyaksa Dault, Agung Laksono, Prabowo, Wiranto, Syahfri Syamsuddin, JK, SBY dan Sri Sultan Hamengkubowono X.
Baca Juga:
JAKARTA—Sejumlah nama calon presiden (Capres) yang diusung oleh beberapa partai politik (Parpol) kini sudah mulai muncul ke permukaan. Namun
BERITA TERKAIT
- Pengusaha Surabaya Suruh Siswa Sujud & Menggonggong Sudah Ditangkap, Begini Tampangnya
- 50 Menteri dan Wamen Belum Menyerahkan LHKPN, Siapa Saja ya?
- Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini 15 November 2024: Pagi Sudah Berawan Tebal
- Sun Life Berkomitmen Tingkatkan Kesadaran Pentingnya Pencegahan Diabetes Tipe 2
- Gibran Cek Lokasi Pengungsian Erupsi Gunung Lewotobi, Pastikan Kebutuhan Dasar Terpenuhi
- Istri Kapolri Tinjau Penyaluran Air Bersih Untuk Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi