Taufik Ismail: Prabowo-Hatta Simbol Keberanian
jpnn.com - JAKARTA – Penyair dan sastrawan Indonesia, Taufik Ismail menilai pasangan Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa adalah simbol keberanian.
"Insyaallah Allah meridhoi (Prabowo-Hatta)," kata dia dalam acara Tabligh Akbar Politik Islam (TAPI ke-2) Isra Mi'raj 1435 H, di Masjid Agung Al Azhar Kebayoran Baru, Jakarta, seperti dikutip dari @HR_fans, sesaat lalu, Selasa (27/5).
Selain sebagai simbol keberanian, Prabowo-Hatta di mata Taufik Ismail adalah simbol kesederahanaan dan kejujuran.
Selain Taufik Ismail, hadir pula; Capres Hatta Rajasa, Mantan Ketua PP Muhammadiyah Amien Rais, Pengasuh Pengajian Politik Islam (PPI), KH. A. Cholil Ridwan, Anggota DPD RI AM Fatwa, Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan serta para Ulama, Habaib dan Tokoh Islam lain. (rmo/jpnn)
JAKARTA – Penyair dan sastrawan Indonesia, Taufik Ismail menilai pasangan Prabowo Subianto dan Hatta Rajasa adalah simbol keberanian. "Insyaallah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Tingkatkan Bantuan Pengamanan, PTPN IV Jalin MoU dengan Polda Sumut
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi