Taufik Sabet Macau Golde Grand Prix 2008
Tekuk Chong Wei pada Final di Makau
Senin, 06 Oktober 2008 – 12:31 WIB

Taufik Sabet Macau Golde Grand Prix 2008
Dengan pengalaman tersebut, Mulyo menyatakan tak memberikan banyak omongan kepada anak asuhnya itu sebelum berangkat ke Makau. Dia mengaku hanya mendampingi Taufik berlatih.
Baca Juga:
Di kubu Malaysia, kekalahan Chong Wei malah diprediksi sejak awal. Misbun Sidek, pelatih tunggal pria Malaysia, menuturkan kepada The Star bahwa anak didiknya tersebut tidak akan mudah menang melawan Taufik pada final kemarin. Dia tak hanya berpatokan pada mulusnya langkah Taufik ke final, tetapi juga kondisi psikologis Chong Wei yang telah merebut predikat nomor satu dunia itu sejak ranking terbaru BWF dilansir 3 Oktober lalu. Dia menyalip tunggal terbaik Tiongkok Lin Dan. (vem/ang)
JAKARTA - Penantian panjang Taufik Hidayat akan gelar juara berakhir. Peraih emas Olimpiade Athena 2004 tersebut sukses menjadi juara Macau Gold
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Indra Sjafri Ditugaskan PSSI Mempersiapkan Timnas Indonesia ke SEA Games 2025
- Wagub Sumsel Bakal Bentuk Klub Sepak Bola Baru, Ini Namanya
- Carlo Ancelotti: Luka Modric Adalah Hadiah untuk Sepak Bola
- Persib Keberatan dengan Sanksi Komdis PSSI kepada Beckham Putra, Ini Penjelasannya
- Murkanya Pelatih Persib Bojan Hodak Seusai Beckham Putra Dijatuhi Sanksi Mendadak
- Madrid vs Girona 2-0, Luka Modric: Ini Kemenangan yang Sangat Penting