Taufik tak Ingin Menjurus ke Salah Seorang Anggota Banggar
Rabu, 21 September 2011 – 15:36 WIB
Meski demikian, Taufik menegaskan, bahwa surat tersebut sebenarnya bersifat rahasia. “Saya saja yang ikut pertemuan waktu itu belum membaca isi suratnya. Belum ada pimpinan lain yang membaca,” jelas Taufik.
Namun, Taufik menyatakan, bahwa semuanya harus diserahkan kepada mekanisme yang berlaku di DPR RI. “Jangan menjudgement satu orang,” ungkapnya. (boy/jpnn)
JAKARTA – Wakil Ketua DPR yang juga Sekjen PAN, Taufik Kurniawan berharap agar bocornya informasi 21 transaksi mencurigakan oleh Anggota Badan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gelar Doa Bersama, Timses RIDO: Isi Masa Tenang dengan Hal Positif
- Pemuda Kristen Jakarta Kecam Pernyataan Bermotif SARA Menteri Maruarar Sirait
- 3 Pejabat Pemkab Banggai jadi Tersangka Tindak Pidana Pemilu 2024
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Pilkada Masuk Masa Tenang, Bawaslu Serang Fokus Mengawasi 2 Titik Rawan