Taufiq Kiemas: Jangan Kayak Saya Dulu
Rabu, 21 Maret 2012 – 15:35 WIB
JAKARTA - Ketua MPR Taufiq Kiemas berharap anggota DPR sekarang mestinya lebih rajin hadir pada rapat-rapat dan tugas kedewanan. Dengan bersikap lebih rajin, menurut politisi PDI-P itu maka tingkat produktivitas DPR dengan sendirinya akan lebih baik dibanding periode sebelumnya. Bagaimana jadinya, kalau dalam sebuah proses masih ada anggota DPR yang malas hadir dengan berbagai alasan. "Jadi jangan seperti saya dahulu. Malu sama rakyat lah," ujar Taufiq Kiemas Datuk Basa Batuah itu.
"Jangan kayak saya dulu, banyak bolosnya,” kata Taufiq Kiemas, di gedung Nusantara 3, kompleks Parlemen, Senayan Jakarta, Rabu (21/3).
Baca Juga:
Menurut Taufiq Kiemas, prihal kehadiran seorang anggota DPR pada sidang-sidang kedewanan sangat penting karena sidang-sidang merupakan sebuah proses untuk mengambil sebuah keputusan.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua MPR Taufiq Kiemas berharap anggota DPR sekarang mestinya lebih rajin hadir pada rapat-rapat dan tugas kedewanan. Dengan bersikap
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Wilayah Ini Wajib Waspada karena Efek Erupsi Gunung Semeru
- Jasa Raharja & Korlantas Polri Survei Kesiapan Pengamanan Nataru
- 3 Siswa SMKN 4 Semarang yang Ditembak Polisi Itu Anak Saleh, Remaja Masjid, dan Paskibraka
- 6 Penasaran soal Gaji Guru Honorer Naik Rp2 Juta, PNS & PPPK 100% Gapok
- Dukung Deklarasi Bersama Istiqlal, UID Serukan Tri Hita Karana Universal
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK