Tawaran Menarik, Dapatkan Dana Tambahan untuk Renovasi Rumah di Musim Hujan
Keunggulan lainnya, OK Bank juga menawarkan suku bunga yang kompetitif, mulai dari 0,895, dengan begitu masyarakat tidak perlu khawatir akan pembayaran berkala di kemudian hari.
Hardiansyah juga mengingatkan nasabah untuk merawat dan memerhatikan properti dan rumah secara berkala.
"Memeriksa memastikan kerusakan yang ada dan pastikan beberapa titik seperti atap rumah, dan jalur listrik aman. Selain itu, jika ditemukan kerusakan pada rumah, kita bisa mulai melakukan perencanaan untuk melakukan renovasi, hal ini untuk menghindari kerusakan yang makin parah. Dan yang terakhir, kita juga perlu menyiapkan dana tambahan yang memang khusus dipergunakan untuk renovasi rumah dan pastikan tidak akan mengganggu cash flow operasional sehari-hari," imbuhnya.
Dia mengingatkan perencanaan renovasi rumah harus dilakukan secara matang, agar tidak banyak menghabiskan biaya dan waktu.
Sebaiknya, memiliki rincian dana dan mendiskusikan total pengeluaran dengan kontraktor kalian sehingga segala sesuatu sudah terukur seperti yang direncanakan. (flo/jpnn)
Program OK KTA yang diberikan oleh OK Bank ini banyak dinikmati oleh nasabah yang memiliki rencana jangka panjang seperti ingin melakukan renovasi rumah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Fasilitas di Arandra Residence Kini Semakin Lengkap dengan Hadirnya Superindo
- Renovasi Rumah di Menteng Tetap Jalan Meski Tebang Pohon Tanpa Izin
- Berpengalaman 19 Tahun, Safira Group Wujudkan Hunian Impian di Solo Raya
- Sektor Properti di Batam Diprediksi Meningkat di 2025
- Vasanta Group Luncurkan Hunian untuk Keluarga Muda, Pemandangan Tepi Danau
- Optimisme Kondisi Ekonomi Nasional Dukung Kinerja Positif Industri Properti