Tawaran Rendah, Persegres - El Loco Belum Sepakat
Jumat, 09 November 2012 – 04:24 WIB

Tawaran Rendah, Persegres - El Loco Belum Sepakat
GRESIK - Ambisi Persegres Gresik untuk mendatangkan bomber naturalisasi Christian "El Loco" Gonzales dalam waktu dekat ini sepertinya belum bisa terwujud. Sebab hingga saat ini, kedua belah pihak masih belum juga menemui kata sepakat dengan nilai kontrak. Ia enggan menyebut berapa besaran nilai kontrak yang dia ajukan kepada manajemen Persegres jika ingin memakai tenaga suaminya musim ini. Hanya, menurut dia, itu lebih rendah dari nilai kontrak Gonzales di Persisam yang mencapai Rp 1,5 miliar. Pun dengan tawaran Rp 1,3 miliar dari Sriwijaya FC yang sudah ditolaknya.
Padahal, sebelumnya nama mantan pemain Persisam Samarinda itu digadang-gadang akan melengkapi skuad Persegres untuk Indonesia Super League (ISL) musim ini. Terlebih untuk mengisi posisi duet bersama penyerang legiun asing Persegres, Aldo Barreto.
Baca Juga:
Belum adanya kesepakatan tersebut diungkapkan manajer sekaligus istri Gonzales, Eva Nurida Siregar. Kepada Jawa Pos, Eva menyebut nilai yang ditawarkan pihak Persegres dalam hal ini manajer Thoriq Majiddanor masih belum sesuai. "Padahal nilai itu sudah saya turunkan," ujar Eva.
Baca Juga:
GRESIK - Ambisi Persegres Gresik untuk mendatangkan bomber naturalisasi Christian "El Loco" Gonzales dalam waktu dekat ini sepertinya belum
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025