Tawuran Antarkampung, Empat Rumah Rusak, Dua Sepeda Motor Ludes Dibakar
Selasa, 05 Agustus 2014 – 04:30 WIB

Tawuran Antarkampung, Empat Rumah Rusak, Dua Sepeda Motor Ludes Dibakar
"Kalau ada tawuran saya paling lihat dari dalam rumah saja,” tukas Aan seperti dilansir Pasundan Ekspres (JPNN Grup), Selasa (5/8).
Baca Juga:
Aan menuturkan, dalam tawuran yang terjadi tadi pagi, pelakunya bukan hanya remaja, tetapi juga banyak melibatkan orang tua dan pemuda. Bahkan tawuran kali ini merupakan tawuran paling besar dari sebelumnya.
Aan berharap kedua kampung segera berdamai. Selama ini warga mengaku sudah capek karena permalahan yang sudah berlangsung setahun lebih tidak kunjung selesai. "Sudahlah jangan ada lagi tawuran, kita sudah capek. Kita pengen aman, damai biar hidup kita tenang," keluhnya dengan bibir bergetar. (eks/din)
KARAWANG - Tuwaran antar kampung kembali meletus di Karawang. Kali ini peristiwa terjadi di wilayah utara Karawang, tepatnya di Dusun Santiong Desa
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman
- Gereja Katedral Bandung Gelar Misa Khusus Wafatnya Paus Fransiskus