Tawuran di Jakarta Barat, 4 Pelajar Ditangkap Polisi

Tawuran di Jakarta Barat, 4 Pelajar Ditangkap Polisi
Ilustrasi tawuran. Foto: dok. JPNN

"Masih melakukan proses pemeriksaan dan akan kami panggil pihak sekolah maupun orang tuanya," jelas Rosana. (cr3/jpnn)

Jajaran Polres Metro Jakarta Barat menangkap empat pelajar yang terlibat aksi tawuran.


Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News