Tax Amnesty Bikin Penerimaan Pajak Optimistis Tercapai
Jumat, 15 Juli 2016 – 02:47 WIB

Ilustrasi. Foto: JPNN
Kemenkeu mencatat penerimaan pajak paruh pertama tahun ini sejumlah Rp 518,4 triliun. Kondisi itu setara 33,7 persen dari proyeksi anggaran pendpatan dan belanja negara perubahan (APBNP) tahun ini senilai Rp 1539,2 triliun.
Baca Juga:
Artinya, mengalami koreksi 3,3 persen kalau dibanding realisasi periode sama tahun lalu di kisaran Rp 536,1 triliun. Perosotan itu menyusul setoran pajak belum maksimal.
Berdasar statistik, jumlah pajak berhasil dipungut para fiskus baru sebesar Rp 458,2 triliun alias 33,8 persen dari target Rp 1.355,2 triliun. Secara nominal, penerimaan pajak itu lebih rendah 0,1 persen dibanding edisi sama tahun lalu Rp 458,5 triliun. (far/jos/jpnn)
JAKARTA – Kementerian Keuangan optimistis target penerimaan pajak tahun ini bakal tercapai. Sebab, sejauh ini penerimaan pajak terakumulasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Reklasifikasi Mitra Jadi Karyawan Bakal Jadi Bumerang Bagi Industri Mobilitas
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Ini 2 Program yang Gencar Dilakukan Bea Cukai Malang
- Begini Penjelasan Bea Cukai soal Denda Pelanggaran Kepabeanan, Mohon Disimak!
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya
- IJMI Sebut Pekerja Sawit Indonesia Rawan Dieksploitasi