Tax Amnesty Disudutkan, Ini Usul Misbakhun ke Menteri Keuangan
Kamis, 01 September 2016 – 07:17 WIB

Anggota Komisi XI DPR M Misbakhun. Foto: dokumen JPNN.Com
“Buku itu sebagai panduan. Jawabannya harus sama untuk seluruh aparat sehingga buku itu harus seragam dan didistribusikan ke seluruh Indonesia," kata Politikus Golkar itu.
Sedangkan solusi keempat dari Misbakhun adalah perlunya menunjuk seorang juru bicara definitif khusus menyangkut isu tax amnesty. Selain itu, katanya, strategi komunikasi Kementeri Keuangan juga diubah dengan tak sekedar bersifat reaktif.
"Kampanye ke media massa juga jangan berhenti. Jangan bereaksi ketika ada isu viral saja. Kita harus drive isunya. Maka harus ada strategi komunikasi medianya," ujarnya.(rmo/ara/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi XI DPR, M Misbakhun menyatakan, perlu langkah-langkah konkret demi kesuksesan penerapan kebijakan pengampunan pajak atau
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- Melahirkan Ahli Keuangan Investigator Jadi Strategi IAPI Menjaga Kepercayaan Publik