Taxiway Retak, 6 Pesawat Tujuan Bandara Silangit Sempat Ditunda

Taxiway Retak, 6 Pesawat Tujuan Bandara Silangit Sempat Ditunda
Bandara Silangit. Foto: sumut.pojoksatu

Manager Airport Service Kualanamu, Mardiono merincikan, 6 penerbangan yang mengalami delay itu adalah, Sriwijaya dan WingsAir rute Jakarta-Silangi. Selain itu, WingsAir dan Susi Air rute penerbangan Kualanamu-Silangit. Dan Garuda Indonesia rute Jakarta-Silangit. "Baru bisa mendarat di pukul 10.30 WIB," kata Mardiono.

Sementara, staff WingsAir, Efendi menyebut, pihaknya tak memberikan kompensasi terhadap para penumpang yang terlantar tersebut. Dia pun mengamini, penundaan penerbangan tujuan Silangit karena adanya perbaikan landasan."Penumpang yang sempat tertunda sudah diberangkatkan ke tujuan," tandas Fendi. (ted/ije/ray/jpnn)


KUALANAMU - Sedikitnya enam penerbangan dari Kuala Namu tujuan Bandara Silangit Siborongborong, Tapanuli Utara (Taput) terpaksa ditunda.  Pasalnya,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News