Taxiway Retak, 6 Pesawat Tujuan Bandara Silangit Sempat Ditunda
Kamis, 21 Juli 2016 – 13:05 WIB

Bandara Silangit. Foto: sumut.pojoksatu
Manager Airport Service Kualanamu, Mardiono merincikan, 6 penerbangan yang mengalami delay itu adalah, Sriwijaya dan WingsAir rute Jakarta-Silangi. Selain itu, WingsAir dan Susi Air rute penerbangan Kualanamu-Silangit. Dan Garuda Indonesia rute Jakarta-Silangit. "Baru bisa mendarat di pukul 10.30 WIB," kata Mardiono.
Sementara, staff WingsAir, Efendi menyebut, pihaknya tak memberikan kompensasi terhadap para penumpang yang terlantar tersebut. Dia pun mengamini, penundaan penerbangan tujuan Silangit karena adanya perbaikan landasan."Penumpang yang sempat tertunda sudah diberangkatkan ke tujuan," tandas Fendi. (ted/ije/ray/jpnn)
KUALANAMU - Sedikitnya enam penerbangan dari Kuala Namu tujuan Bandara Silangit Siborongborong, Tapanuli Utara (Taput) terpaksa ditunda. Pasalnya,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol
- Tanam 1.000 Bibit Pohon di Kawasan Waduk Logung Kudus, Taj Yasin Ingatkan Perawatan
- Komitmen Gubernur Herman Deru Bantu Perbaikan Jalan dan Bangun RTLH di Ogan Ilir