Taylor Swift Tak Ingin Terpengaruh Berita Fitnah di Internet
Kamis, 16 Agustus 2012 – 14:04 WIB

Taylor Swift. Foto: Getty Images
"Aku benar-benar tak tahu apa persepsi orang tentang aku," ujar pemilik album Fearless ini. Di kala senggang, Taylor lebih memilih memasak dibanding surfing atau update status.
Baca Juga:
"Aku lebih suka membuat banyak roti labu, kemudian membaginya ke orang lain," aku Taylor seperti ditulis laman hiburan showbizspy. (pra/jpnn)
Silakan menulis apapun soal Taylor Swift di internet. Mau keburukan atau bahkan gosip berbau fitnah sekalipun, takkan terpengaruh pada penyanyi country
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ahmad Dhani Diisukan Kebal Hukum, Rayen Pono Berkomentar Begini
- Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Fachri Albar Hanya Menundukkan Kepala
- Ungkap Kondisi Fachri Albar Saat Ditangkap, Polisi: Dia Kondisi Sadar di Rumah
- Polisi Ungkap Hasil Tes Urine Fachri Albar, Ternyata...
- Fachri Albar Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Begini Hasilnya
- Dewi Gita Ceritakan Keajaiban Air Zam Zam yang Dialami Sang Putri saat Umrah