TCL Electronics Luncurkan Smart TV, Banyak Kelebihannya, Murah Banget
Selasa, 07 Juni 2022 – 21:57 WIB

TCL Electronics merilis TV terbaru seri A18 yaitu 4K HDR dengan sistem operasi Google TV. Foto: TCL Indonesia
Desain tanpa tepi tiga sisi agar tayangan lebih luas, yang terasa pas di semua ruangan dan tersedia dengan ukuran 43 inci, 50 inci, dan 55 inci.
TCL juga bekerja sama dengan Vidio yang merupakan perusahaan OTT (Over the Top) yang menyediakan layanan streaming terlengkap di Indonesia.
"TCL A18 ukuran 43 inci dibanderol dengan harga Rp 3 jutaan, 50 inci kisaran Rp 4 jutaan dan 55 inci kisaran Rp 5 jutaan," kata Peter. (mcr10/jpnn)
TCL Electronics merilis TV terbaru seri A18 yaitu 4K HDR dengan sistem operasi Google TV.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Xiaomi Tebar Promo Menarik, Ada Smart TV Mulai Rp 1,6 Juta
- Transvision & Advance Digitals Berkolaborasi, Banyak Kejutan untuk Pelanggan
- Rayakan HUT ke-43 Tahun, TCL Makin Lengkap Hadirkan Produk
- TCL Raih 30 Penghargaan di CES 2024
- Pertama di Dunia, LG Kenalkan TV Oled Transparan di CES 2024
- Pevoli Berbakat Yolla Yuliana Ikut Memeriahkan Seremoni Kesuksesan Coocaa TV