TdS Dinilai Sukses Pulihkan Sumbar
Minggu, 12 Mei 2013 – 12:26 WIB

TdS Dinilai Sukses Pulihkan Sumbar
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Irman Gusman mengatakan Tour de Singkarak (TdS) yang digelar semenjak 2009 di Sumatera Barat terbukti berhasil memperbaiki ekonomi dan infrastruktur di Sumbar. "Kita yakin TdS kali ini pasti akan jauh lebih bermutu dibanding dengan TdS sebelumnya atau dengan Tour Langkawi di Malaysia sekalipun," harap Ketua DPD asal Sumbar itu.
"Kemenparekraf secara kreatif melalui event TdS berhasil memulihkan ekonomi kerakyatan dan infrastruktur jalan," kata Irman Gusman saat peluncuran TdS, di Silang Monas Jakarta, Minggu (12/5).
Baca Juga:
Tahun 2014, tepatnya dari tanggal 2 hingga 9 Juni mendatang lanjut Irman, TdS kembali digelar yang diikuti oleh sekitar 17 negara dengan jarak tempuh yang harus dilalui pebalap sepeda sekitar 1.000 kilometer.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Irman Gusman mengatakan Tour de Singkarak (TdS) yang digelar semenjak 2009 di Sumatera Barat terbukti
BERITA TERKAIT
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tabung Gas Meledak di Cilincing, 3 Warga Terluka
- Gunung Marapi Erupsi Lagi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter