Tebus Dosa, Nafsiah Dahlan Gelar Baksos di Muara Tawar
Jumat, 16 Desember 2011 – 03:03 WIB

Tebus Dosa, Nafsiah Dahlan Gelar Baksos di Muara Tawar
Menurut dia, Persatuan Ibu PT PLN harus terus diberi motivasi agar terus aktif menggelar baksos agar tidak melempem. "Dulu, kegiatan baksosnya kurang. Tetapi sejak saya dan Pak Dahlan pegang, jadi banyak. Saya di sini hanya men-support karena sekarang saya diberi kavling lain," ucapnya.
Selain menyerahkan bantuan, siang itu dia juga sempat meninjau Rumah Terampil PLN yang didirikan pada 2007. Banyak kegiatan di rumah tersebut semisal pelatihan menjahit dan pengajaran terhadap ibu-ibu yang buta huruf.
Dan Nafsiah sempat berinteraksi dengan belasan anak-anak di sana, mengajak mereka menyanyi. "Rajin belajar ya sayang," pesannya kepada anak-anak tersebut. (eos)
JAKARTA - Nafsiah Dahlan Iskan memang sudah tidak menjabat sebagai ketua Persatuan Ibu PT PLN. Namun, dia tidak lepas tangan. Perempuan berkacamata
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pramono Minta Para Pelamar PPSU hingga Damkar Seharusnya Daftar ke Kelurahan
- Pakar Transportasi: Revisi UU Lalu Lintas Solusi Atasi Persoalan ODOL
- Pakar Tegaskan Penunjukan Juru Bicara Presiden Tidak Boleh Melalui Lisan
- Kuasa Hukum: Perkara Jam Mewah Richard Mille Memasuki Tahap Mediasi
- Bea Cukai Sita 12 Ribu Batang Rokok Ilegal Lewat Operasi Bersama di Cilacap
- Rayen Pono Laporkan Ahmad Dhani ke Bareskrim Polri