Teco Cukup Puas dengan Tiga Pemain Anyarnya
Rabu, 25 Januari 2017 – 03:52 WIB

Pemain Persija Jakarta saat jalani sesi latihan. Foto: dokumen JPNN
Teco sempat mengatakan masih membutuhkan sekitar enam pemain baru untuk Persija, terutama untuk posisi striker. Saat ini Persija hanya memiliki Bambang Pamungkas dan Rudi Widodo untuk posisi striker setelah akhir musim 2016 melepas Rodrigo Tosi, Emmanuel Kenmogne, Greg Nwokolo, dan Rachmat Afandi. (fdi)
Pelatih Persija Jakarta Stefano Cugurra Teco cukup puas dengan motivasi dan kerja keras yang diperlihatkan tiga pemain anyarnya.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Pramono Tegaskan Bakal Beri Diskon Pajak Tontonan 60 Persen untuk Persija
- 21 Tembakan Mewarnai Pertarungan Persija Vs Persebaya di GBK
- Persija vs Persebaya di GBK Bakal Dijaga 2.898 Personel Gabungan
- Liga 1: Menjelang Hadapi Persija, Persebaya Fokus Mematangkan Aspek Fisik dan Taktik
- Madura United Vs Persija Malam Ini, Sama-Sama Pincang
- Madura United Vs Persija: Si Macan Dapat Hukuman Tambahan