Tegakkan Stadium Awal Paliatif
Tidak Hanya untuk Yang Sudah Lanjut
Rabu, 10 Juli 2013 – 00:11 WIB
Agus menjelaskan, perawatan paliatif bisa membantu para penderita penyakit kronis lepas dari sakit dan diajak menikmati hidup. Dia juga mengimbau kepada masyarakat yang memiliki saudara pengidap penyakit kronis, agar tidak hanya disuruh tinggal di kamar.
Ia menganjurkan anggota keluarga pengidap penyakit kronis itu sering diajak keluar untuk melihat suasana lain dan melupakan penyakit yang diderita. Itu penting karena orang sakit sering stres. "Nah, kalau sudah tahu demikian, kita harus ajak mereka menikmati dunia luar biar tidak stres," ujarnya. (dha/c6/ay)
PERAWATAN paliatif yang telah dianjurkan pelaksanaannya meningkatkan angka kedatangan pasien ke poli paliatif RSUD dr Soetomo. Sebagian besar ada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 7 Makanan Ini Bakalan Bikin Berat Badan Ambyar
- 7 Manfaat Terong yang Luar Biasa, Bikin Usus Bahagia
- Cetak Rekor MURI, Detoslim Perkuat Posisi Sebagai Solusi Diet Aman
- C Derma Hadirkan Terapi Rotasi Psoriasis dengan Teknologi Canggih
- Rekomendasi Acne Gel Berbahan Alami untuk Atasi Masalah Jerawat
- 4 Khasiat Biji Anggur, Tekanan Darah Tinggi Bakalan Ambyar