Tegang, Ada yang Diusir dari Ruangan
Jumat, 01 Maret 2013 – 06:27 WIB

Tegang, Ada yang Diusir dari Ruangan
Gamawan meminta agar jadwal pelantikan Gatot dibahas ulang, sehingga mencapai kesepakatan di intenal DPRD Sumut.
Chaidir lantas balik ke ruangan, tempat para tamu masih menunggu. Situasi tak lagi tegang. Chaidir hanya menyampaikan pesan Gamawan. Hadirin sepakat, dengan syarat penjadwalan ulang harus ditetapkan secepatnya. Setelah itu, hadirin bubar meninggalkan ruangan. (sam/jpnn)
WAJAH Wakil Ketua DPRD Sumut, Chaidir Ritonga, berkeringat. Berkali-kali dia melepas kopiah yang dikenakan. Tangannya mengelap jidatnya yang dipenuhi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PPPK 2024 yang Baru Dilantik Jangan Sok Tahu, Begitu Pesan Pak Totok
- Kapolda Riau Copot Kapolsek Bukit Raya Gegara Aksi Brutal Debt Collector
- Ciptakan Rasa Aman Bagi Wisatawan, Pemkot Palembang Pasang CCTV di BKB
- Oknum Guru PPPK di Lombok Timur Dipecat, Ini Sebabnya
- 4 Debt Collector Penganiaya Wanita di Halaman Polsek Bukit Raya Ditangkap, 7 Lainnya Buron
- Besok, 621 CASN Kota Mataram Terima SK, Gaji Aman