Tegas! AKBP Heri Rusyaman Copot Kapolsek Jempang Buntut Dugaan Pemerasan Viral di Medsos
Sabtu, 22 Oktober 2022 – 06:02 WIB

Kapolres Kutai Barat AKBP Heri Rusyaman mencopot Iptu Sainal Arifin dari jabatannya sebagai Kapolsek Jempang buntut dugaan pemerasan yang dilakukan oknum perwira polisi itu terhadap warga viral di media sosial. Foto: Dokumentasi Humas Polres Kubar
“Semoga kepolisian makin baik ke depannya,” harap Imah.
Diberitakan sebelumnya Imah dan Fahrial Muslim mengaku dengan terpaksa menyerahkan uang Rp 10 juta serta tanah dan sarang walet ke Kapolsek Jempang pada Agustus 2021 lalu.
Uang dan sarang walet itu akhirnya dikembalikan Iptu Sainal pada 13 dan 16 Oktober 2022, setelah berita dugaan pemerasan itu viral di media sosial. (mar1/jpnn)
Kapolres Kutai Barat AKBP Heri Rusyaman mencopot Iptu Sainal Arifin dari jabatannya sebagai Kapolsek Jempang. Kini oknum perwira polisi itu digarap Propam
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Viral Surat Berkop Polsek Menteng Minta THR ke Hotel, Aipda Anwar Kehilangan Jabatan
- Nikita Mirzani Ditahan, Uya Kuya Minta Pelaku Lain Juga Diproses Hukum
- Ratusan Brimob Disebar ke Titik Banjir Jabodetabek, Evakuasi Anak-Lansia
- 3 Berita Artis Terheboh: Diduga Memeras, Nikita Mirzani Ditahan, Asisten Ikutan
- Polda Riau Bangun 75 Rumah Subsidi, Wujudkan Kesejahteraan Personel
- Seorang Polisi di Makassar Kena Panah, Pelakunya