Tegas! AKBP Heri Rusyaman Copot Kapolsek Jempang Buntut Dugaan Pemerasan Viral di Medsos
Sabtu, 22 Oktober 2022 – 06:02 WIB
“Semoga kepolisian makin baik ke depannya,” harap Imah.
Diberitakan sebelumnya Imah dan Fahrial Muslim mengaku dengan terpaksa menyerahkan uang Rp 10 juta serta tanah dan sarang walet ke Kapolsek Jempang pada Agustus 2021 lalu.
Uang dan sarang walet itu akhirnya dikembalikan Iptu Sainal pada 13 dan 16 Oktober 2022, setelah berita dugaan pemerasan itu viral di media sosial. (mar1/jpnn)
Kapolres Kutai Barat AKBP Heri Rusyaman mencopot Iptu Sainal Arifin dari jabatannya sebagai Kapolsek Jempang. Kini oknum perwira polisi itu digarap Propam
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- 3 Polisi yang Bertugas di Polrestabes Makassar Dipecat, Kombes Ngajib: Kami Lakukan Tindakan Tegas
- Ibu dan Anak 1 Tahun Disekap di Kandang, Penyebabnya Bikin Geleng Kepala
- Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada, Anggota Polres MBD Berjalan Kaki 3 Jam
- AKBP Fahrian Tekankan Jajaran Polres Inhu Jaga Kedamaian Pilkada dengan Maksimal
- Momen Irjen Daniel Temui Ipda Rudy Soik yang Dipecat Seusai Mengusut Mafia BBM
- Ungkap Dosa-Dosa Ipda Rudy Soik, Polda NTT: Tak Layak Dipertahankan