Tegaskan Komitmen GCG Lewat Program Geo Dipa Bersih
Jumat, 09 Desember 2016 – 18:15 WIB
Komitmen ini melibatkan Komisaris, Direksi, pegawai dan para mitra kerja Geo Dipa yang berpartisipasi dalam mewujudkan Geo Dipa sebagai BUMN yang menerapkan Good Corporate Governence dan antikorupsi.
PT Geo Dipa Energi (Persero) merupakan sebuah BUMN panas bumi yang saat ini mengelola dua Pembangkit Listrik Unit Dieng dan Unit Patuha dengan produksi saat ini 93 Mw.
Geo Dipa menargetkan program Operational Excellent untuk pengoperasian PLTP Dieng Unit 1 dan dan PLTP Patuha Unit 1 untuk mencapai kapasitas produksi 100 MW di tahun 2017. (dil/jpnn)
JAKARTA - Bertepatan dengan Hari Anti Korupsi Sedunia BUMN PT Geo Dipa Energi (Persero) mendeklarasikan Geo Dipa Bersih. Deklarasi ini merupakan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Parepare Musnahkan Barang Ilegal Senilai Lebih Rp 2,25 Miliar, Terbanyak Rokok
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Tali Qrope dan Selang Spring Hose Jadi Sorotan di INAMARINE 2024
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Menko Airlangga Dorong Kerja Sama dengan Arizona State University, Ini Tujuannya