Tegas...Pertamina Beri Peringatan buat Manor Racing Team
Sabtu, 13 Agustus 2016 – 05:46 WIB

Rio saat masih mengemudikan Jet Darat MRT. Foto: AFP
"Kami berharap Rio bergabung dengan tim yang mengerti kapabilitasnya. Jadi ketika ada kolaborasi, kemampuan Rio bisa keluar secara maksimal,’’ tuturnya.
Baca Juga:
Bagaimana kalau Pertamina mengeluarkan dana lagi untuk Rio? Wianda menyebut perusahaan tidak mau buru-buru. Harus dilakukan secara hati-hati, akuntabel, dan memberikan dampak positif ke masyarakat. Termasuk, ada jaminan bahwa karier Rio meningkat dan tidak berhenti di tengah jalan.
Wianda tahu, F1 membutuhkan biaya yang sangat tinggi. Itulah kenapa, dia berharap agar Rio nanti bisa menemukan tim baru yang mengerti kemampuannya. Meski demikian, Pertamina berharap agar Rio tidak sampai turun ke GP2 dan tetap di jalur F1. (dim/jpnn)
JAKARTA - PT Pertamina selaku sponsor driver F1 Indonesia Rio Haryanto tak ingin logo perusahaannya dipasang di mobil Manor Racing Team (MRT) saat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedang dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya