Tegur Pengendara Motor Masuk Jalur TJ, Susilo Dikeroyok
Sabtu, 04 Maret 2017 – 13:18 WIB
"Korban pemukulan mendapat perawatan di RSCM karena pelipis mata dan kepala luka robek, serta dada sesak," tutur Wibowo.
Kejadian ini sudah dilaporkan ke Polres Jakarta Pusat dan Susilo langsung mendapat penanganan.(chi/jpnn)
Petugas patroli Transjakarta koridor 4, Susilo Purwanto mengalami pengeroyokan, Jumat (3/3) malam.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Pelaku Pengeroyokan Sopir Taksi Online di Tol Dalam Kota Jakarta Ditangkap
- Jimmy Tewas Bersimbah Darah, Polisi Langsung Antisipasi Carok Massal di Sampang
- 12 Jurus Ridwan Kamil Atasi Polusi di Jakarta
- Tim Pemenangan RK-Suswono Ingin Transjakarta Kelola Transportasi Kepulauan Seribu
- Oknum Polisi Pembunuh Warga di Cilegon Tersangka, Sahroni: PTDH Sekalian
- Ini Alasan Polisi Periksa Jefri Nichol Terkait Kasus Dugaan Pengeroyokan