Tekan Angka Stunting, BPIP dan BKKBN Akan Libatkan Paskibraka Duta Pancasila
"Saya kira Paskibraka Duta Pancasila sangat relevan dalam mensosialisasikan stunting," ujarnya.
Dia mengaku pihaknya memiliki ribuan orang dalam organisasi atau komunitas sebagai mitra penurunan angka stunting.
"Paskibraka ini saya rasa sangat efektif membantu kami (BKKBN) dalam penurunan stunting", jelasnya.
Pihaknya berharap kerja sama ini segera dilakukan secara serius dengan menyusun konsep program atau kegiatan dengan melibatkan seluruh komunitas.
Dimas tim pendukung analis mengatakan kerja sama ini merupakan langkah konkret yang menghidupakan budaya gotong royong.
"Kami rasa kerjasama ini langkah kongkret dalam optimalisasi Pancasila dalam tindakan", ujarnya.
Selain itu kerjasama, gagasan dan komitmen sudah terbangun itu merupakan kick off untuk terus melakukan kerja-kerja nyata. (jpnn)
Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) bersama Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) berkomitmen untuk menekan angka stunting.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
- PKN Membantu Pemerintah untuk Mengentaskan Masalah Stunting
- Kaltim Andalkan Data Presisi Geospasial untuk Pembangunan
- Polres Inhu Menanam Cabai Dukung Program Asta Cita terkait Ketahanan Pangan
- Tekan Stunting, Pemkot Palembang Luncurkan Dapur Sehat
- Gandeng UNSIKA, Peruri Perkuat Program Penurunan Stunting di Karawang
- Mendes Yandri Pastikan Desa Bakal Berpartisipasi Menyukseskan Program Makan Bergizi