Tekan Biaya Operasional, WEHA Alih Fungsi Taksi
Jumat, 24 Juni 2016 – 01:52 WIB

Uber. Foto: AFP
Bentuk kerja sama itu tertuang dalam kontrak kemitraan antara persroan dan mitra Go-Car secara elektronik atau E-Kontrak terdapat di dalam Go-Car. Nantinya, perseroan juga menyediakan fasilitas untuk mengganti nama surat tanda nomor kendaraan (STNK).
Selain itu, membuka layanan untuk memfasilitasi lisensi operasional armada kendaraan. Menyusul kerja sama itu, perusahaan mematok pendapatan Rp 170 miliar dibanding realisasi pendapatan 2015 Rp 165,1 miliar. (far/jos/jpnn)
JAKARTA-Emiten transportasi PT WEHA Transportasi Indonesia (WEHA) berusaha menekan biaya operasional. Caranya ialah mentransformasi bisnis transportasi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi