Tekan Covid-19, Dirjen Perbendaharaan Luncurkan Hand Sanitizer dan Hand Soap Berbahan Utama Sawit

Selain dihadiri oleh Direktur Utama BPDP-KS, Eddy Abdurrachman, kegiatan ini dihadiri oleh stakeholders lainnya dari Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Kementerian Kesehatan, Institut Pertanian Bogor, Kepala Pusat SBRC dan Badan Layanan Umum Kesehatan (BLU), serta sederet jurnalis dari media nasional.
BPDP-KS memfasilitasi dukungan pengadaan hand sanitizer, hand soap anti septicdan anti bakteri untuk wilayah Jabodetabek dengan bekerja sama denganBadan Layanan Umum Kesehatan di wilayah Jabodetabek.
Selanjutnya, tindak lanjut distribusi akan diberikan kepada rumah sakit yang berbentuk Badan Layanan Umum (BLU) sebagai arahan Menteri Keuangan dalam bekerja sama dengan BLU kesehatan dalam rangka menekan penyebaran Covid-19.(jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Dirjen Perbendaharaan menambahkan untuk tetap optimistis dan maju di kala pandemi menjadi kunci keberhasilan kita menghadapi permasalahan yang dihadapi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Ini Peran Strategis Bea Cukai dalam Sinergi Instansi untuk Mendorong Ekonomi Daerah
- Usut Kasus Gratifikasi, KPK Periksa Pemeriksa Pajak di Kemenkeu
- Usut Gratifikasi Pejabat Pajak, KPK Periksa Bos PT Cakra Kencana Indah dan PT Mitra Adiperkasa
- Aturan Baru, Barang Kiriman Jemaah Haji Maksimal Nilainya Rp 24,5 Juta Bebas Bea Masuk
- Usut Kasus Gratifikasi di DJP, KPK Periksa Sejumlah Bos Perusahaan
- Istana Bantah Anggaran Pendidikan Kena Efisiensi, KIP & Beasiswa Tak Terdampak