Tekanan The Fed Masih Bayangi Indonesia
Sabtu, 19 Januari 2019 – 01:41 WIB

Menteri Keuangan Sri Mulyani dan MenPAN-RB Asman Abnur dalam jumpa pers di Istana Negara, Rabu (23/5) terkait pemberian THR dan gaji ke-13 bagi PNS, TNI, Polri dan pensiunan. Foto: Ricardo/JPNN.Com
Pertumbuhan kredit yang ditargetkan mampu menyentuh angka 10–12 persen ini adalah yang tertinggi sejak 2015.
Saat itu pertumbuhan kredit tercatat 10,45 persen. Kemudian, pada 2016 pertumbuhan kredit melambat menjadi 7,8 persen.
Lalu, pada 2017, pertumbuhan kredit naik sedikit menjadi 8,2 persen. Pada November 2018, pertumbuhan kredit tercatat 12,1 persen.
’’Sektor apa saja yang mendorong pertumbuhan yang cukup tinggi adalah industri pengolahan dan perdagangan,’’ jelas Deputi Gubernur BI Erwin Rijanto. (rin/c14/oki)
Direktur Eksekutif CORE Indonesia Mohammad Faisal menuturkan, melemahnya nilai tukar sempat menjadi salah satu pendorong melonjaknya impor tahun lalu.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Harga Emas Diprediksi Bisa Tembus USD 4.000 Per Troy
- Cetak Rekor Sejarah, Harga Emas Tembus USD 3.300 Per Troy
- Menkeu: Kalau Tunjangan Profesi Lebih Kecil dari Tukin, Kami Tambahkan
- Sri Mulyani Ungkap tak Semua Dosen Terima Tukin, Begini Penjelasannya
- Kabar Gembira tentang Pencairan Tukin Dosen ASN, Alhamdulillah
- Struktur Lengkap Danantara, Ada Jokowi, Sri Mulyani hingga Pandu Sjahrir