Teken Kerja Sama Surakarta - Yogyakarta, Gibran: Imbasnya Akan Terasa
Kamis, 11 November 2021 – 11:45 WIB
"Kami ingin saling mengisi. Tadi sudah ada contoh konkretnya dan imbasnya akan terasa untuk dua kota ini,"katanya.
Putra Presiden Jokowi itu berharap kerja sama bidang pariwisata itu akan terus berlanjut demi kebaikan warga Kota Solo dan Yogya. Sekaligus untuk mendongkrak pemulihan ekonomi.
"Yogya dan Solo angka vaksinasinya sama-sama tinggi, maka kami bisa gas lagi event-event. Dan, ini moment yang pas di 10 November," tandas Gibran. (mcr21/jpnn)
Gibran Rakabuming dan Haryadi Suyuti teken kerja sama Surakarta - Yogyakarta di bidang pariwisata, ekonomi, dan olahraga, Rabu (10/11).
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Romensy Augustino
BERITA TERKAIT
- Pakar Apresiasi Andi Sudirman yang Berhasil Tangani 500 Kilometer Jalan di Sulsel
- Pertamina Eco RunFest 2024 Beri Dampak Positif, Mulai Lingkungan hingga Ekonomi
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihilangkan, Mendikdasmen: Masih Pengkajian
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini