Tekhnisi Merpati Dimasukkan Manifest Penumpang
Senin, 09 Mei 2011 – 14:44 WIB

Tekhnisi Merpati Dimasukkan Manifest Penumpang
JAKARTA - Selain akan mengambil Voice Cockpit Recorder, tim SAR gabungan juga akan mengevakuasi 4 korban pesawat Merpati MA 60 lainnya yang belum ditemukan sampai saat ini. "Ternyata dua teknisi pesawat di manifest juga tercatat dalam daftar penumpang. (Ini) kesalahan di pihak Merpati," ujar Bambang.
"Hari ini tim SAR akan melanjutkan evakuasi 4 orang korban yang belum ditemukan," kata Kepala Pusat Komunikasi Publik Kemenhub, Bambang S Ervan di gedung Kemenhub, Senin (9/5).
Dikatakan Bambang, Pesawat Merpati Airlanes yang jatuh di perairan Kaimana, mengakut 19 orang penumpang dan 6 kru pesawat. Hal ini ditegaskan Bambang menjawab kesimpangsiuran data yang sebelumnya menyebutkan ada 21 Penumpang dan 6 kru pesawat.
Baca Juga:
JAKARTA - Selain akan mengambil Voice Cockpit Recorder, tim SAR gabungan juga akan mengevakuasi 4 korban pesawat Merpati MA 60 lainnya
BERITA TERKAIT
- Gaji sebagai Honorer Langsung Dihentikan, tetapi Bikin Senang
- Kasus Viral Ini Harus jadi Pelajaran Seluruh PPPK, Jangan Main-main
- Sidang Dakwaan Mbak Ita, Jaksa KPK Soroti Peran Suaminya sebagai Perantara
- Penyebab Utama Kartu Tes PPPK Tahap 2 Belum Bisa Dicetak, Jangan Panik ya
- Jaksa KPK Tuding Mbak Ita Potong Hak ASN Pemkot Semarang
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah