Teknologi Manajemen
Oleh Dahlan Iskan
Minggu, 19 April 2020 – 09:29 WIB
Tiongkok kini memang mengawasi ketat siapa pun yang datang dari luar negeri. Pun bila itu warganya sendiri.
Hampir semua penderita baru Covid-19 di Tiongkok belakangan ini adalah orang yang datang dari luar negeri.
Pendatang yang ODP-pun mereka terima. Dengan pengawasan lebih khusus. Dengan tempat karantina yang berbeda. Dengan perlakuan yang khusus: kaki mereka diberi gelang elektronik. Seperti yang dipakai --siapa itu-- di Vancouver, Kanada itu.
Dengan gelang kaki itu mereka ketahuan: meninggalkan tempat karantina atau tidak.
Ilmu manajemen --plus teknologi, plus leadership-- kelihatannya bisa diandalkan untuk mengatasi apa pun. Kalau dilaksanakan.(***)
Indonesia adalah sahabat baik Kamboja. Kamboja adalah sahabat terbaik Tiongkok. Jumlah penderita Covid-19 di Kamboja kurang dari 125 orang.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT