Teknologi Robot Tidaklah Mengambil Alih Pekerjaan Manusia
Mengapa pekerjaan tidak kunjung lenyap?
Ada beberapa alasan bagus mengapa kita tidak mengharapkan teknologi baru akan memicu kematian kerja.
Teknologi baru selalu menyebabkan adanya pekerjaan yang hilang tapi itu hanya sebagian dari cerita.
Yang juga perlu dipahami adalah bagaimana teknologi baru itu justru meningkatkan jumlah pekerjaan yang ada.
Salah satu cara yang menyebabkan hal ini terjadi adalah melalui peningkatan pendapatan yang menyertai penerapan teknologi-teknologi baru.
Dengan diperkenalkannya teknologi ini, memang mungkin akan diperlukan waktu kerja yang lebih sedikit untuk menghasilkan apa yang dulu dikonsumsi, namun pendapatan riil yang lebih tinggi.
Dengan itu, muncul pula keinginan manusia untuk membelanjakan [uang mereka] sehingga menimbulkan permintaan ekstra (untuk produk yang ada dan juga untuk jenis baru dari barang dan jasa), dan begitu juga dengan para pekerja yang harus menyediakan barang dan jasa tambahan tersebut.
Selain itu, teknologi-teknologi baru cenderung menggantikan beberapa jenis tenaga kerja, namun untuk dapat saling melengkapi, dan karenanya justru meningkatkan permintaan untuk jenis pekerja lainnya.
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
- Biaya Hidup di Australia Makin Mahal, Sejumlah Sekolah Berikan Sarapan Gratis
- Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
- Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata