Tekuk Juve, Inter Hapus Rekor Buruk Berusia Lima Tahun
Senin, 19 September 2016 – 05:40 WIB

Bomber Inter Milan Mauro Icardi (kiri) duel dengan pemain Juventus Alex Sandro. Foto: AFP
Akan tetapi, tabu tersebut akhirnya pupus. Giuseppe Meazza kembali bersorak lantaran Inter kembali menang atas Juventus di pentas Serie-A. Kemenangan yang sangat dinantikan dan bermakna penting setelah Icardi cs kalah memalukan 0-2 dari klub Israel, Hapoel Be'er Sheva, di ajang Liga Europa tengah pekan lalu.
Ini juga menjadi kemenangan kedua Inter di pentas Serie-A dalam 4 laga awal. Sebelumnya mereka menang 2-1 di kandang Pescara.
Sementara itu, bagi Juventus, rekor 100 persen di Serie-A musim ini terhenti. Sebelumnya mereka selalu menang dalam tiga laga awal yakni atas Fiorentina, Lazio, dan Sassuolo. (epr/jpg/jpnn)
MILAN - Inter Milan menghadirkan kekalahan pertama buat Juventus. Dalam lanjutan laga pekan keempat Serie A di Stadion Giuseppe Meazza, Minggu (18/9)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sudirman Cup 2025: Upaya Garuda Memulihkan Martabat
- Sultan Dukung Indonesia Jadi Tuan Rumah Olimpiade Remaja 2030
- Bek Dewa United Pengin Menang di 5 Laga Sisa
- Liga Spanyol: Menang 1-0 dari Mallorca, Barcelona Makin Kukuh di Puncak Klasemen Sementara
- Getafe vs Real Madrid: Los Blancos Tanpa Mbappe & Mendy
- Deretan Bintang yang Absen di Sudirman Cup 2025