Tekwan dan Model Kuah Merah di Bikbeng Menggugah Selera, Yuk Dicoba
Minggu, 29 Januari 2023 – 18:20 WIB

Model kuah merah Bikbeng. Foto: Bikbeng for JPNN
"Sehari itu kami butuh 45 atau 50 kilogram ikan, untuk membuat tekwan dan model, ikannya sendiri terbuat dari ikan kakap," tambah Taher.
Untuk satu porsi tekwan dan model dijual bervariatif, dimulai dari harga Rp 6.000 hingga Rp 20.000. (mcr35/jpnn)
Palembang tak hanya terkenal pempek, ada tekwan dan model yang juga lezat seperti yang dijual kedai Bikbeng.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Cuci Hati
BERITA TERKAIT
- Laksan Palembang, Sajian yang Cocok untuk Menu Buka Puasa
- Pempek Tetap jadi Menu Andalan Warga Palembang Saat Berbuka Puasa
- Berkah Libur Nataru, Penjualan Pempek di Palembang Meningkat Signifikan
- Niat Ingin Mengembalikan Handphone, Pedagang Pempek Malah Dimaki Dokter
- Rayakan Natal, Citra Scholastika Ungkap Menu Wajib Keluarga
- Penjual Pempek di Palembang Raup Berkah Mudik Lebaran, Banyak Pesanan Untuk Oleh-Oleh