Teladani Heroisme KH Hasyim Asy\'ari Lewat Film
Rabu, 29 Mei 2013 – 20:26 WIB

Teladani Heroisme KH Hasyim Asy\'ari Lewat Film
"Khusus kami dari kalangan pendekar Pagar Nusa, tentu bagaimana Mbah Hasyim (KH Hasyim Asy'ari) memiliki semangat yang sangat heroik melawan penjajah, harus bisa diteladani. Semangatnya juga dalam mengajarkan Islam yang moderat harus bisa ditiru untuk diamalkan di kehidupan sekarang," urai Nabil.
Baca Juga:
Lebih lanjut Nabil juga mengatakan, heroisme Mbah Hasyim yang diwujudkan dalam fatwa Resolusi Jihad, disebutnya menjadi bukti perna nyata NU dalam mempelopori nasionalisme. Hal itu menurutnya sebagai warisan dari NU untuk bangsa Indonesia.
"Di era sekarang, dalam kondisi negara saat ini, nasionalisme warga masyarakat memang sangat dibutuhkan, dan warisan dari NU itu harus terus digelorakan," tegas Nabil.
Film Sang Kiai yang disutradarai Rako Prijanto diperankan oleh Ikranagara, Christine Hakim, Agus Kuncoro, dan Adipati Dolken. Film itu mengisahkan sosok KH Hasyim Asy'ari sebagai pendiri Nahdlatul Ulama dalam mengobarkan semangat perjuangan melawan penjajah Jepang dan Belanda. (Fat/jpnn)
JAKARTA - Pemutaran perdana film 'Sang Kiai' di bioskop, Rabu (30/5) besok disambut antusias kalangan Nahdliyin. Termasuk di antaranya para
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga
- Ridwan Kamil Bantah Kenal Lisa Mariana secara Personal
- Wow, Rose BLACKPINK Masuk Daftar 100 Tokoh Paling Berpengaruh 2025 TIME
- Revelino Mengaku Ayah Biologis Anak Lisa Mariana, Begini Respons Pihak Ridwan Kamil
- Terungkap, Ini Alasan Ridwan Kamil Baru Melaporkan Lisa Mariana ke Polisi