Telisik Tarian Bugil, Dewan Usul Karaoke Ditutup Sementara
Kamis, 24 Oktober 2013 – 09:56 WIB
Bila pihak kepolisian dan tim pencari fakta menemukan secara ainul yaqin tari bugil itu, maka pihak pengusaha harus konsekuen menerima sanksi penutupan tempat usahanya.
Apabila tari telanjang itu tidak sesuai dengan fakta, maka harus jujur mengakui bahwa tidak ada alasan penutupan.
"Akhirnya semuaya akan menjadi energi positif untuk introspeksi bahwa pengawasan harus lebih ketat dari semua pihak. Sebab iklim investasi, supremasi kerukunan, dan kebersamaan warga kota jangan tercabik dengan kejadian yang masih diinvestigasi kebenaranya," tandasnya. (kim)
TASIK - Komisi IV DPRD Kota Tasikmalaya akan mengusulkan seluruh tempat hiburan karaoke di Kota Tasikmalaya ditutup sementara. "Saya akan usulkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mengubah Sampah Jadi Pulsa, Begini Caranya
- Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
- 22 Los Pedagang di Pasar Pelelangan Ikan Sodoha Kendari Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
- Catat ya, PPPK Bukan Sekadar Pengganti Baju Honorer
- Menjelang Pilkada 2024, Kapolres Banyuasin Sampaikan Pesan Kepada Masyarakat