Telkom Kembangkan Beberapa Inovasi di Ranah Web3 & Teknologi Blockchain
Jumat, 08 September 2023 – 22:23 WIB

Direktur Digital Business TelkomGroup, Muhamad Fajrin Rasyid. Foto dok Telkom
Tak hanya sesi konferensi, BATIC 2023 menyelenggarakan berbagai jenis sesi dan kegiatan yang dirancang khusus untuk memfasilitasi partisipasi aktif dan pertukaran informasi yang efektif, termasuk sesi meeting dan networking.
Baca Juga:
Selain itu terdapat pula eksibisi atau pameran dari para partner yang melakukan showcase produk dan inovasi terbaru. Untuk memudahkan peserta yang hadir, terdapat platform digital BATIC App yang memungkinkan setiap peserta bisa terkoneksi dengan peserta lain yang relevan dengan kebutuhannya serta untuk meningkatkan efisiensi pertemuan dan diskusi.(chi/jpnn)
Peran Web3 dalam mendorong transformasi digital di Indo-Pasifik serta inovasi Telkom di ranah Web3 dan teknologi blockchain.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Telkom Solution Hadir dalam Penyediaan Solusi Digital Terintegrasi pada Segmen B2B
- Telkom Terus Akselerasi Transformasi Demi Memperkuat Ekosistem Digital Nasional
- BLK 2025 Beri Edukasi untuk 10.000 Peserta, Perkuat Literasi Kripto Nasional
- Perjalanan 3 Tahun NeutraDC, Dukung Transformasi Digital dengan Infrastruktur AI
- Telkom Memperkuat Digitalisasi RS Dadi Keluarga Ciamis Lewat Layanan NeuCentrIX
- Telkom Siap Tingkatkan Daya Saing BPD lewat Digitalisasi