Telkom Luncurkan BigBox, Platform Digital yang Terintegrasi
Rabu, 02 Desember 2020 – 18:23 WIB

Telkom Indonesia meluncurkan BigBox melalui acara virtual, Rabu (2/12). Foto: Tangkapan layar
Meski baru diluncurkan, sepanjang perjalanan pengembangan BigBox pun telah teruji di berbagai use case implementasi big data.
Baca Juga:
Beberapa di antaranya, seperti proyek yang mengintegrasikan 5.518 sumber data SPBU, bahkan telah mengantarkan BigBox meraih penghargaan nasional dan internasional.
“Diharapkan layanan ini mampu secara optimal mendorong ekonomi Indonesia maju lebih cepat. Kami juga mendorong digital talent di Telkom dan BUMN untuk dapat bersama menggali potensi big data ini dan mampu menghadirkan layanan terbaik untuk semua,” pungkasnya. (ddy/jpnn)
BigBox ini merupakan solusi big data analytics untuk program Satu Data Indonesia yang dicetuskan pemerintah dalam menjawab tantangan mengenai data yang tersebar.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Punya Segudang Penghargaan, Ririek Adriansyah Calon Kuat Dirut Telkom
- Digiland 2025 Segera Hadir, Diisi Ajang Lari Berstandar Internasional hingga Konser & UMKM
- Gratis, Produk dari Pengusaha Mikro Bisa Tampil di Halaman Depan PaDi UMKM
- Digiland 2025, Tak Hanya Hadirkan Event Lari, Bakal ada Sheila on 7 Hingga Padi Reborn & Pasar UMKM
- Telkom Lewat IndiBiz Buka Posko Mudik BUMN 2025 di Pelabuhan Ketapang dan Bakauheni
- Muzaki Kini Bisa Bayar Zakat dengan Mudah Lewat Platform Digital BAZNAS