Telkom Memperkuat Digitalisasi RS Dadi Keluarga Ciamis Lewat Layanan NeuCentrIX
Jumat, 07 Maret 2025 – 10:06 WIB

Executive Account Manager Telkom DWS Erna Wiyati (kedua dari kiri), GM Witel Priangan Timur Nugroho Setio Budi (ketiga dari kiri), Direktur RS Dadi Keluarga Ciamis Ir. Dhodik M. Utomo (ketiga dari kanan), Kepala IT RS Dadi Keluarga Ciamis Andiska Pranata S.T (kedua dari kanan) dalam acara penandatanganan kesepakatan 1 Full Rack di Kantor Telkom Witel Priangan Timur. Foto: Dokumentasi Telkom
"Dengan dukungan dari Telkom, kami yakin dapat meningkatkan pelayanan medis berbasis digital secara lebih optimal," ujarnya.
Telkom terus berinovasi dalam menyediakan infrastruktur digital yang unggul bagi berbagai sektor, termasuk kesehatan.
Melalui kerja sama ini diharapkan RS Dadi Keluarga Ciamis dapat semakin berkembang dalam menyediakan layanan kesehatan modern dan berbasis teknologi. (mrk/jpnn)
Layanan NeuCentrIX dari Telkom menyediakan keamanan dan keandalan bagi RS Dadi Keluarga Ciamis & meningkatkan efisiensi operasional rumah sakit berbasis digital
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
BERITA TERKAIT
- Perjalanan 3 Tahun NeutraDC, Dukung Transformasi Digital dengan Infrastruktur AI
- Telkom Siap Tingkatkan Daya Saing BPD lewat Digitalisasi
- CDN Net Manfaatkan Layanan Data Center NeuCentrIX Telkom di Cirebon, Ini Harapannya
- Admedika dan Great Eastern Life Indonesia Luncurkan AdClaim Optimalisasi Layanan BPJS
- Siloam Ambulance Call Center Raih EMS Angels Award untuk Layanan Pre-Hospital
- Medistra Hospital Resmikan Oncology Center, Terobosan Baru Dalam Pelayanan Kanker di Indonesia