Telkom Memperkuat Digitalisasi RS Dadi Keluarga Ciamis Lewat Layanan NeuCentrIX

Telkom Memperkuat Digitalisasi RS Dadi Keluarga Ciamis Lewat Layanan NeuCentrIX
Executive Account Manager Telkom DWS Erna Wiyati (kedua dari kiri), GM Witel Priangan Timur Nugroho Setio Budi (ketiga dari kiri), Direktur RS Dadi Keluarga Ciamis Ir. Dhodik M. Utomo (ketiga dari kanan), Kepala IT RS Dadi Keluarga Ciamis Andiska Pranata S.T (kedua dari kanan) dalam acara penandatanganan kesepakatan 1 Full Rack di Kantor Telkom Witel Priangan Timur. Foto: Dokumentasi Telkom

"Dengan dukungan dari Telkom, kami yakin dapat meningkatkan pelayanan medis berbasis digital secara lebih optimal," ujarnya.

Telkom terus berinovasi dalam menyediakan infrastruktur digital yang unggul bagi berbagai sektor, termasuk kesehatan.

Melalui kerja sama ini diharapkan RS Dadi Keluarga Ciamis dapat semakin berkembang dalam menyediakan layanan kesehatan modern dan berbasis teknologi. (mrk/jpnn)

Layanan NeuCentrIX dari Telkom menyediakan keamanan dan keandalan bagi RS Dadi Keluarga Ciamis & meningkatkan efisiensi operasional rumah sakit berbasis digital


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News