Telkomsel dan BCA Fokus ke Customer Experience
Selasa, 18 Juli 2017 – 01:17 WIB
’’Ini agar BCA tidak ketinggalan zaman untuk menanggapi keinginan nasabah yang malas ke bank,’’ katanya.
BCA juga tengah mengembangkan smart solution untuk memberikan solusi pada kebutuhan finansial nasabah yang lebih personal.
’’Bahkan, wilayah tempat tinggal juga memengaruhi karakter nasabah,’’ paparnya.
Linda menegaskan, dampak lain dari customer oriented adalah rekomendasi dari pelanggan kepada rekan dan kerabat.
Testimoni pelanggan juga bisa viral melalui media sosial.
Kualitas layanan terhadap pelanggan pun membuat konsumen tidak lagi mengeluhkan tarif atau harga. (pus/c15/noe)
Sejumlah perusahaan kini menerapkan fokus bisnis baru yang lebih ke kebutuhan pelanggan (customer experience).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Telkomsel Gelar Program Poin Gembira Festival, Hadiahnya Menggiurkan
- Dihadiri 25 Pakar & Praktisi Terkemuka, IKF 2024 Diikuti Lebih dari 1.600 Peserta
- Peringati Hari Ayah, Telkomsel Ajak Masyarakat Luangkan Waktu Telepon Orang Tua
- Telkomsel Sulap Aplikasi jadi Super App, Kenalkan 3 Fitur Hiburan
- Kolaborasi Circles & Telkomsel Hadirkan Platform SaaS Terkini untuk Pelanggan
- BCA tiket.com Travel Fair 2024 Digelar Pekan Ini, Ada Cashback Hingga Rp 2 Juta