Telkomsel Perluas Jaringan 5G di Jabodetabek, Dukung Momen Natal dan Tahun Baru
Bagi pelanggan Telkomsel Prabayar, tersedia paket Super Seru 5G dengan Dobel Kuota 5G, harga mulai dari Rp 75 ribu termasuk langganan premium video streaming.
Selain itu, pelanggan baru dengan Kartu Perdana Telkomsel Lite dapat menikmati Ekstra Kuota 5G hingga 20 GB.
“Pelanggan Telkomsel Halo dapat memanfaatkan Bonus Kuota 5G hingga 20 GB dengan berlangganan melalui GraPARI tertentu, mulai dari Rp 100 ribu per bulan,” kata dia.
Pelanggan aktif juga dapat menambahkan Ekstra Kuota 5G hingga 200 GB dengan harga mulai dari Rp60 ribu melalui aplikasi MyTelkomsel.
Telkomsel juga menyediakan Bundling Smartphone 5G untuk pelanggan Halo+ dengan Bonus Kuota 5G hingga 20 GB atau bagi pelanggan prabayar dengan Dobel Kuota 5G hingga 240 GB.
“Diskon spesial hingga Rp 3,5 juta untuk pembelian perangkat tertentu, penukaran Telkomsel Poin, serta opsi cicilan 0 persen
selama 12 bulan turut tersedia,” tuturnya. (mcr4/jpnn)
Telkomsel akan memperluas jaringan 5G-nya (Hyper 5G) secara masif dan berkesinambungan di wilayah Jabodetabek.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
- Ilmupedia Berani Jawab Season 5 Sukses Digelar, Ini Daftar Para Juara
- Tetap Online Saat Berlibur di Luar Negeri dengan JavaMifi
- Telkomsel Gelar Program Poin Gembira Festival, Hadiahnya Menggiurkan
- Seleksi Kompetensi PPPK 2024 Natuna, Pemkab Upayakan Jaringan Internet Stabil
- Peringati Hari Ayah, Telkomsel Ajak Masyarakat Luangkan Waktu Telepon Orang Tua
- Telkomsel Sulap Aplikasi jadi Super App, Kenalkan 3 Fitur Hiburan