Telur Ayam ‘Free-Range’ Vs ‘Pastured’, Apa Bedanya?

Putusan itu ditolak dengan cepat oleh kelompok advokasi dan konsumen, yang mengatakan bahwa mereka sedang ditipu untuk membeli telur senilai 43 juta dolar (atau setara Rp 430 miliar) yang mereka percayai berjenis ‘free-range’.

ABC Rural; Anthony Pancia
Namun, Charlie, yang beternak dengan kepadatan 33 ekor per hektar, mengatakan, berlanjutnya ketidakpastian seputar definisi ‘free-range’ menguntungkan produsen telur ‘pastured’.
"Sedikit publikasi negatif [mengenai telur ‘free-range’] menolong para peternak telur ‘pastured’. Tapi secara keseluruhan, kami tak benar-benar mencoba untuk bersaing. Untuk melakukan hal itu, dibutuhkan upaya lintas batas yang tak diinginkan banyak dari kami," terangnya.
Colleen-pun menyetujui hal itu.
"Secara potensi, ini bisa bersaing, tetapi semakin besar yang Anda dapatkan, semakin terindustrialisasi prosesnya. Kami hanya tak ingin memproduksi lebih besar karena itu bukanlah apa yang kami ingin lakukan," tuturnya.

ABC Rural; Anthony Pancia
Di tengah pertempuran telur ayam yang biakkan secara bebas (free-range) melawan telur ayam yang dibiakkan di gudang (barn-laid) melawan telur ayam
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya