Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025

Tembus 1 Juta Ton, Bulog Tetap Optimalisasi Penyerapan Panen Raya 2025
Bulog terus melaksanakan penugasan oleh pemerintah untuk mewujudkan swasembada pangan nasional lewat penyerapan gabah dan beras pada momentum panen raya 2025. Foto: dok Bulog

Dia menegaskan makin banyak Gabah Kering Panen dari Petani yang terserap, maka makin banyak petani yang mendapatkan harga yang baik dalam penjualan ke Bulog. 

Bulog terus melakukan rangkaian sosialisasi dan publikasi dalam upaya menjangkau lebih banyak petani lagi untuk dapat melakukan penyerapan. 

Pemerintah telah menugaskan Perum Bulog untuk dapat membeli Gabah Kering Petani dengan harga Rp 6.500 per kilogram.

"Kebijakan ini tentunya disambut baik oleh petani karena pemerintah memberikan harga yang baik untuk pembelian gabah agar petani menjadi lebih sejahtera," pungkas Arwakhudin.(mrk/jpnn)

Bulog terus melaksanakan penugasan oleh pemerintah untuk mewujudkan swasembada pangan nasional lewat penyerapan gabah dan beras pada momentum panen raya 2025.


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News