Tembus Semifinal BAC 2022, Chico Aura Dwi Wardoyo Samai Torehan Legenda Bulu Tangkis Ini
Jumat, 29 April 2022 – 18:26 WIB

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Chico Aura Dwi Wardoyo saat berlaga di Badminton Asia Championship 2022. Foto: PBSI.
Lolosnya Chico ke babak empat besar Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2022 memutus dahaga seretnya prestasi tunggal putra Indonesia pada turnamen antarnegara Asia itu.
Terakhir kali tunggal putra Merah Putih yang tampil di semifinal turnamen ini ialah pemain legendaris Sony Dwi Kuncoro pada edisi 2008.
Kemenangan yang diraih Chico Dwi Aura Wardoyo diharapkan memberikan motivasi untuk Jonatan Christie dan Anthony Sinisuka Ginting yang masih menjalani babak perempat final.(bwf/mcr16/jpnn)
Chico Aura Dwi Wardoyo berhasil melangkah ke semifinal BAC 2022 seusai menghajar wakil China, Li Shi Feng.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- All England 2025: Aksi Shi Yu Qi Vs Li Shi Feng Jadi yang Terbaik
- Melempem di Awal Tahun, Performa Chico Aura Dwi Wardoyo Jadi Sorotan
- BWF World Tour Finals 2024 jadi Panas Ditinggal Axelsen
- BWF World Tour Finals 2024: Axelsen Absen, Cowok China Masuk
- Awal Baik Anthony Sinisuka Ginting di China Open 2024, Revans Lawan Chico Aura Dwi Wardoyo
- Tersingkir dari China Open 2024, Chico Aura Dwi Wardoyo Harus Segera Bangkit