Tempe Kedelai
Oleh Dahlan Iskan
Kamis, 30 Mei 2019 – 04:00 WIB
Pembicaraan selama di Tokyo kelihatannya berhasil. Sebelum pulang ke Washington, Trump bikin konferensi pers.
"Amerika tidak ada niat menyerang Iran. Juga tidak punya maksud menggulingkan pemerintah yang sekarang," ujar Trump di Tokyo itu.
Ketegangan langsung reda. Pun sebelum tiga macam KTT besok hari di Makkah.
Tentu kita belum bisa memegang ucapan Trump begitu saja. Kata-katanya sering saling berlawanan. Apalagi antara ucapan dengan tindakannya.
Amerika memang produsen kedelai terbesar di dunia. Namun kita juga tahu tidak ada tempe di sana.
Dari mana Trump bisa punya pribadi esok tempe sore kedelai?(***)
Kita tahu tidak ada tempe di Amerika Serikat. Namun dari mana Presiden Donald Trump bisa punya pribadi esok tempe sore kedelai?
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi