Tempuh 31,6 Kilometer, Ayla Cukup 'Minum' BBM 1 Liter

Tempuh 31,6 Kilometer, Ayla Cukup 'Minum' BBM 1 Liter
Tempuh 31,6 Kilometer, Ayla Cukup 'Minum' BBM 1 Liter

Dengan target 4.000 unit per bulan, PT Astra Daihatsu Motor optimistis Ayla tetap mampu bertahan di segmen LCGC. Penjualan Ayla selama ini berada di peringkat kedua di bawah kembarannya, Toyota Agya. Keduanya menyusul keberhasilan duet Avansa-Xenia.

"Kalau rata-rata 4.000 per bulan, berarti setahun Ayla bisa terjual 48 ribu unit," katanya.

Di kuartal pertama (Januari - Maret 2014) secara wholesales (penjualan dari pabrik ke dealer), penjualan Daihatsu mencapai 51.448 unit atau meningkat 21,9 persen dibandingkan dengan periode yang sama 2013 sebesar 42.197 unit.

"Hingga akhir 2014, kami targetkan penjualan bisa mencapai 185 ribu unit," jelasnya.(wir)

Berita Selanjutnya:
IHSG Berpotensi Melemah

JAKARTA - Daihatsu Ayla lolos uji konsumsi bahan bakar minyak (BBM) yang disyaratkan mobil murah ramah lingkungan (low cost green car/LCGC) yaitu


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News