Temuan Bom Rakitan Ditemukan Di Ipswich
Senin, 02 April 2018 – 14:00 WIB

Temuan Bom Rakitan Ditemukan Di Ipswich
Namun dia mengakui perangkat itu lebih maju daripada bom Molotov.
"Ini bukan tipuan," katanya.
Seorang pria dan seorang wanita telah ditangkap dan Sersan Senior James mengatakan dia memperkirakan keduanya akan muncul di Pengadilan Magistrasi Ipswich pada Selasa (3/4/2018) besok pagi.
Polisi mengatakan mobil dimana para tertuduh berada jika bukan mobil curian diduga adalah mobil yang diperoleh melalui penipuan.
Kepolisian Ipswich dalam kondisi bersiaga penuh menjelang perhelatan Pesta Olahraga Negara-negara Persemakmuran Inggris yang akan dimulai pada hari Rabu (4/4/2018) di Gold Coast, Queensland.
Simak beritanya dalam Bahasa Inggris disini.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia