Temui Ganjar, Presiden Sasakawa Foundation Bahas Potensi Kerja sama Bidang Kebencanaan
Rabu, 15 Maret 2023 – 20:28 WIB

Presiden of The Sasakawa Peace Foundation (SPF), Atsushi Sunami menemui Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo di Rumah Dinas Puri Gedeh, Rabu (15/3). Foto dok Pemprov Jateng
Mantan anggota DPR RI itu mengatakan, banyak sekali potensi kerja sama yang bisa dikerjakan.
Di sisi lain, Ganjar juga membicarakan potensi kerja sama di bidang penanggulangan bencana.
"Saya juga memproposes kebencanaan karena pengalaman cukup banyak. Beliau mengundang saya untuk mengunjungi Jepang untuk meningkatkan kerja sama. Tentu ini sebuah undangan yang sangat bagus, saya merasa terhormat dan kami sedang siapkan yang lebih detil lagi," seru Ganjar.(chi/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Ganjar Pranowo mengatakan banyak sekali potensi kerja sama yang bisa dikerjakan dengan The Sasakawa Peace Foundation.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Viral Ulat di Menu Makan Bergizi Gratis, Disdik Semarang Belum Terima Laporan Resmi
- 10 Ribu Ijazah Siswa di Semarang Ditahan Pihak Sekolah, Wali Kota Agustina Tegas Bilang Begini
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar