Temui Jampidsus, Hary Tanoe Konsultasikan Kakaknya
Saksi Yusril dan Hartono Berjumlah 30 Orang
Kamis, 22 Juli 2010 – 09:37 WIB
Didiek mengklarifikasi jika pertemuan dengan Hary Tanoe itu merupakan hubungan dengan pihak yang sedang perkara. "Kalau konsultasi boleh. Kalau melakukan penyimpangan, itu tidak boleh," papar mantan wakil kepala Kejaksaan Tinggi Jatim itu.
Baca Juga:
Apakah konsultasi itu merupakan bentuk pengakuan bersalah dari keluarga Tanoesoedibjo? "Belum ada kesimpulan tentang itu," jawab Didiek singkat.
Dia menegaskan, proses penyidikan kasus Sisminbakum dengan tersangka mantan Menkeh HAM Yusril Ihza Mahendra dan pengusaha Hartono Tanoesoedibjo terus berjalan. "Sampai hari ini pemeriksaan tersangka belum selesai," kata jaksa yang akan menduduki posisi baru sebagai kepala Kejati NTB itu. Tim penyidik akan menjadwalkan pemeriksaan lanjutan untuk tersangka.
Selain pemeriksaan tersangka, tim penyidik juga masih akan melakukan pemeriksaan saksi-saksi. Jumlahnya mencapai 30 orang. "Alat bukti yang diperoleh, semua mendukung kuat (penyidikan)," terang Didiek.
JAKARTA - Kejaksaan Agung menegaskan, penyidikan kasus korupsi biaya akses Sistem Administrasi Badan Hukum (Sisminbakum) berjalan tanpa intervensi.
BERITA TERKAIT
- IPW Minta Masyarakat Menunggu Hasil Penyelidikan Kasus Penembakan di Semarang
- Prarekonstruksi Polisi Tembak Siswa SMKN 4 Semarang, Ada 3 Lokasi
- Tok, Hakim Tolak Gugatan Praperadilan Tom Lembong
- Jaksa Dianggap Mengambil Alih Kewenangan Penyidikan di Kasus Korupsi Timah
- Kapolrestabes Semarang Disorot soal Siswa SMKN 4 Semarang Tewas Diduga Ditembak Polisi
- Kementerian ATR: Diperlukan Upaya Strategis dalam Pengelolaan Tanah dan Ruang