Temui Mendagri, DPD Beri Masukan soal Lampung
Jumat, 02 November 2012 – 14:11 WIB
"Buat suatu program pemberdayaan yang memperkuat peradaban multikultural. Caranya bikin tim khsus di satu daerah, atau libatkan pekerja sosial yang melakukan penyadaran jangka pendek dan jangka panjang. Dan insya Allah itu akan dilakukan pemeirntah," sebutnya.
Sementara anggita DPD, I Wayan Sudirta, menyatakan bahwa pihaknya mulai menggalang dana dari masyarakat di Bali untuk membantu masyarakat korban kerusuhan di Lampung. "Dan ini nanti bukan untuk masyarakat Bali yang ada di Lampung saja, tapi juga semua yang menjadi korban," paparnya.
Selain itu Wayan juga mengaku tengah berupaya membendung masyarakat Bali agar tidak terpovokasi. Terutama terkait isu bahwa masyarakat Bali di Lampung akan diusir. "Jangan ada pemisahan antara warga Lampung dan Bali," pungkasnya.
Seperti diberitakan sebelumnya, bentrok dua kubu warga di Lamsel dipicu hal sepele. Gadis asal Desa Agom terjatuh saat mengendarai motor karena diganggu oleh pemuda dari tetangga Desa Balinuraga, Kecamatan Kalianda, Sabtu (29/10).
JAKARTA - Delegasi Dewan Perwakilan Daerah (DPD) menemui Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi, Jumat (2/11) pagi, guna membahas persoalan
BERITA TERKAIT
- Menjelang Muktamar PBB, Bang Ferry Diunggulkan Jadi Ketua Umum
- Jokowi Ucapkan Selamat Ultah ke-52 PDIP, Darmizal: Sikap Terpuji, Patut Jadi Contoh
- Ikhtiar Taruna Merah Putih Memikat Anak Muda Melalui Logo Baru
- DPR Mendukung Pemerintah untuk Tingkatkan Produksi Garam Lokal
- Kembali Terpilih jadi Gubernur Sumsel, Herman Deru Siap Menyukseskan Program MBG
- Absen di Acara HUT ke-52 PDIP di Jakarta, Bambang Pacul Beri Penjelasan, Ternyata